denah rumah
tingkat merupakan salah satu denah yang cukup sering
digagas oleh insinyur dan arsitek. Rumah ini mulai mendapat banyak permintaan dari pembeli
rumah. Rumah ini bisa dibeli di
perumahan kompleks mahal atau bisa membeli di internet. rumah tingkat memiliki kelebihan di antaranya sebagai berikut.
denah rumah tingkat dan manfaat membeli rumah tingkat
rumah adalah tempat untuk tempat tinggal bagi penghuninya. Rumah haruslah
dapat memberikan kenyamanan bagi
penghuninya. Desain gambar rumah nya tidak harus terkesan mewah namun dapat kepuasan bagi
orang yang menghuninya. Selain itu juga rumah juga harus awet agar dapat bertahan lama
rumah tingkat mempunyai kelebihan itu.
Umumnya desain rumah tingkat menggunakan desain modern tapi bisa mengatur
desainnya sendiri jika pesan langsung.rumah tingkat bisa lebih dari 2 lantai
tergantung jenisnya. Harga rumah tingkat di atas 100 juta terkadang mencapai
milyaran jika memakai bahan sekaligus desain yang bagus. Namun, tenang saja
karena anda bisa mencicilnya.
Bahannya jika bagus bisa bertahan
lama, jadi kalau membeli tanyalah dengan baik.
denah rumah tingkat |
Denah rumah
tingkatterdiri dari minimal 3 kamar tidur, 1
garasi atau portcar, 2 kamar mandi, 1
ruang keluarga, 1 dapur, 1 ruang
makan, 1 gudang, 1 ruang cuci dan jemur. Rumah ini sangat
cocok bagi anda yang mapan dan berkeluarga karena rumah ini sangat nyaman
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori rumah minimalis /
rumah modern /
rumah sederhana
dengan judul denah rumah tingkat . Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://denah-rumah-sederhana.blogspot.com/2013/07/denah-rumah-tingkat.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
nyoman - Minggu, 14 Juli 2013
Belum ada komentar untuk "denah rumah tingkat "
Posting Komentar